Jumat, 18 Mei 2012

Laporan Observasi Kehumasan di SMP N 2 Banguntapan, Bantul, Yogyakarta

Diposting oleh Arum Suryaningtyas di 00.51 0 komentar
A. Judul Laporan

Laporan Kegiatan Observasi Kehumasan (Public Relations) Di SMP Negeri 2 Banguntapan Bantul Yogyakarta


B. Latar Belakang Observasi

Hubungan masyarakat atau Public Relation adalah suatu usaha yang sengaja dilakukan, direncanakan secara berkesinambungan untuk menciptakan saling pengertian antarasebuah lembaga/institusi dengan masyarakat. Humas masih merupakan bidang baru terutama diIndonesia. Lahirnya Humas seperti yang dipraktekan sekarang ialah karena adanya kemajuan-kemajuan dalam berbagai bidang itu. Kemajuan yang sekaligus merupakan juga kekuatan-kekuatan dalam masyarakat, memisahkan manusia kedalam berbagai kelompok atau golongan, yang masing-masing mempunyai tujuan sendiri dan berusaha untuk mencapai tujuan itu dengan sebaik-baiknya. Berdasarkan hal-hal tersebut, maka untuk menciptakan kerjasama, humas merupakan suatu kebutuhan dalam masyarakat dewasa ini, dimana orang- orangnya bergerak di berbagai bidang misalnya dalam bidang industri, perusahaan, pendidikan, pemerintahan, kerokhanian, social ekonomi, politik,dansebagainya.

Persepsi dalam Komunikasi Interpersonal

Diposting oleh Arum Suryaningtyas di 00.23 0 komentar
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Komunikasi merupakan bagian dari kehidupan manusia yang tidak dapat dipisahkan dengan aktifitas yang mewarnai kehidupan itu sendiri. Proses komunikasi sendiri tak lepas dari adanya persepsi. Komunikasi terjadi jika seseorang ingin menyampaikan informasi kepada orang lain. dan komunikasi tersebut dapat berjalan baik dan tepat dan jika penyampaian informasi tadi menyampaikannya dengan patut, dan penerima informasi menerimanya tidak dalam bentuk distorsi.
Persepsi pada hakikatnya adalah proses kognitif yang dialami oleh setiap orang didalam memahami informasi tentang lingkungannya, lewat penglihatan, pendengaran, penghayatan, perasaan dan penciuman. Persepsi adalah suatu proses kognitif yang kompleks dan yang menghasilkan suatu gambar unik tentang kenyataan yang barangkali sangat berbeda dengan kenyataannya.
Komunikasi yang kurang diimbangi dengan adanya persepsi yang tepat dapat menyebabkan kesalahan dalam menyampaikan informasi. Banyak terjadi kesalah pahaman sebagai akibat dari persepsi yang salah pada satu pihak yang melakukan komunikasi. Akibatnya ialah bermacam-macam seperti pertikaian, konflik hingga permusuhan. Namun persepsi sendiri juga tidak sedikit memiliki peran yang mampu menguatkan informasi itu sendiri. Karena itu kami mengambil judul komunikasi sebagai inti komunikasi.


Jumat, 04 Mei 2012

New.. New.. New..

Diposting oleh Arum Suryaningtyas di 23.00 1 komentar

SALAM SAHABAT BLOGGER..

Selamat datang di blog “Goresan Pengetahuan”

Sebenarnya ini merupakan blog kedua saya setelah blog pertama saya ieyas zone yang sedikit sangat terlatar karena satu dan lain hal *red : kuota internet terbatas :)). Bagi yang baik hati dan punya banyak waktu senggang silahkan kunjungi ieyas zone tapi sebaiknya anda sedia obat sakit perut, obat pusing dan obat-obat yg lain dulu. Karena berdasarkan pengalaman yang sudah-sudah.. pengunjung blog saya itu mendadag mulas-mulas, kepala sempoyongan, sakit mata de el el.. tapi tenang belum ada yang pingsan kok.. :D

Sejujurnya saya bingung apa yang akan saya tulis disini dengan otak saya yang sangat sedikit pas-pasan ini. Sok2an bikin blog tentang pengetahuan padahal kuliah aja malesan-malesan, suka obral – obrol sendiri sama temen, ngerjain tugas paling cepet H-1 masih mending kadang H- beberapa jam. *warning : SILAHKAN JANGAN DICONTOH YA SODARA-SODARA*   dan yang paling tragis jangankan menulis,, membaca saja saya tidak bisa.. #eh.. kok jd ngiklan.. 

Jumat, 18 Mei 2012

Laporan Observasi Kehumasan di SMP N 2 Banguntapan, Bantul, Yogyakarta

A. Judul Laporan

Laporan Kegiatan Observasi Kehumasan (Public Relations) Di SMP Negeri 2 Banguntapan Bantul Yogyakarta


B. Latar Belakang Observasi

Hubungan masyarakat atau Public Relation adalah suatu usaha yang sengaja dilakukan, direncanakan secara berkesinambungan untuk menciptakan saling pengertian antarasebuah lembaga/institusi dengan masyarakat. Humas masih merupakan bidang baru terutama diIndonesia. Lahirnya Humas seperti yang dipraktekan sekarang ialah karena adanya kemajuan-kemajuan dalam berbagai bidang itu. Kemajuan yang sekaligus merupakan juga kekuatan-kekuatan dalam masyarakat, memisahkan manusia kedalam berbagai kelompok atau golongan, yang masing-masing mempunyai tujuan sendiri dan berusaha untuk mencapai tujuan itu dengan sebaik-baiknya. Berdasarkan hal-hal tersebut, maka untuk menciptakan kerjasama, humas merupakan suatu kebutuhan dalam masyarakat dewasa ini, dimana orang- orangnya bergerak di berbagai bidang misalnya dalam bidang industri, perusahaan, pendidikan, pemerintahan, kerokhanian, social ekonomi, politik,dansebagainya.

Share:

Persepsi dalam Komunikasi Interpersonal

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Komunikasi merupakan bagian dari kehidupan manusia yang tidak dapat dipisahkan dengan aktifitas yang mewarnai kehidupan itu sendiri. Proses komunikasi sendiri tak lepas dari adanya persepsi. Komunikasi terjadi jika seseorang ingin menyampaikan informasi kepada orang lain. dan komunikasi tersebut dapat berjalan baik dan tepat dan jika penyampaian informasi tadi menyampaikannya dengan patut, dan penerima informasi menerimanya tidak dalam bentuk distorsi.
Persepsi pada hakikatnya adalah proses kognitif yang dialami oleh setiap orang didalam memahami informasi tentang lingkungannya, lewat penglihatan, pendengaran, penghayatan, perasaan dan penciuman. Persepsi adalah suatu proses kognitif yang kompleks dan yang menghasilkan suatu gambar unik tentang kenyataan yang barangkali sangat berbeda dengan kenyataannya.
Komunikasi yang kurang diimbangi dengan adanya persepsi yang tepat dapat menyebabkan kesalahan dalam menyampaikan informasi. Banyak terjadi kesalah pahaman sebagai akibat dari persepsi yang salah pada satu pihak yang melakukan komunikasi. Akibatnya ialah bermacam-macam seperti pertikaian, konflik hingga permusuhan. Namun persepsi sendiri juga tidak sedikit memiliki peran yang mampu menguatkan informasi itu sendiri. Karena itu kami mengambil judul komunikasi sebagai inti komunikasi.


Share:

Jumat, 04 Mei 2012

New.. New.. New..


SALAM SAHABAT BLOGGER..

Selamat datang di blog “Goresan Pengetahuan”

Sebenarnya ini merupakan blog kedua saya setelah blog pertama saya ieyas zone yang sedikit sangat terlatar karena satu dan lain hal *red : kuota internet terbatas :)). Bagi yang baik hati dan punya banyak waktu senggang silahkan kunjungi ieyas zone tapi sebaiknya anda sedia obat sakit perut, obat pusing dan obat-obat yg lain dulu. Karena berdasarkan pengalaman yang sudah-sudah.. pengunjung blog saya itu mendadag mulas-mulas, kepala sempoyongan, sakit mata de el el.. tapi tenang belum ada yang pingsan kok.. :D

Sejujurnya saya bingung apa yang akan saya tulis disini dengan otak saya yang sangat sedikit pas-pasan ini. Sok2an bikin blog tentang pengetahuan padahal kuliah aja malesan-malesan, suka obral – obrol sendiri sama temen, ngerjain tugas paling cepet H-1 masih mending kadang H- beberapa jam. *warning : SILAHKAN JANGAN DICONTOH YA SODARA-SODARA*   dan yang paling tragis jangankan menulis,, membaca saja saya tidak bisa.. #eh.. kok jd ngiklan.. 

Share:
 

Goresan Pengetahuan Copyright © 2009 Paper Girl is Designed by Ipietoon Sponsored by Online Business Journal